Buka Pacentokan Agung Jemparingan, Ny. Putri Suastini Koster: Panahan Latih Konsentrasi dan Fokus pada Tujuan
Istri Gubernur Bali Wayan Koster, Ny. Putri Suastini Koster membuka kejuaraan Pacentokan Agung Jemparingan (panahan) se-Nusantara di Lapangan Niti Mandala Renon, Denpasar Sabtu (22/6) pagi. Lomba kejuaraan cabang olahraga yang tergolong sebagai bagian warisan budaya…
Read More