Hilang di Labuan Sait, Pemancing Ditemukan di Batu Karang Pantai Suluban, Kondisi Sudah Meninggal
Badung (Penabali.com) – Seorang pemancing yang sempat dikabarkan hilang saat sampannya terhantam ombak di Perairan Labuan Sait, Uluwatu Sabtu (25/3/2023), akhirnya ditemukan Minggu pagi (26/3/2023) pukul 07.05 Wita. Korban atas nama I Wayan Redita (51)…
Read More