Peringatan “May Day” di Buleleng, Bupati Suradnyana Harap Hubungan Tripartit Makin Harmonis
Buleleng (Penabali.com) – Bupati Buleleng Putu Agus Suradnyana dalam peringatan Hari Buruh berharap hubungan antara pemerintah daerah, pengusaha, dan pekerja/buruh semakin harmonis. Demikian disampaikan Bupati Buleleng dalam sambutannya yang dibacakan Asisten Administrasi Umum Setda Kabupaten…
Read More