Terima Penghargaan Lifetime Achivement HIPMI Denpasar, Walikota Rai Mantra: Peluang Usaha Jangan Ditunggu tapi Diciptakan
Ketua Umum Hipmi Denpasar, Dewa Wirayudha menyerahkan kepada Walikota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra sebuah penghargaan Lifetime Achivement HIPMI Denpasar. Penghargaan ini sebagai tanda kehormatan dan apresiasi karena Walikota Rai Mantra dianggap telah memberikan dedikasi…
Read More